Hutan di puncak Gunung Lawu bagian timur terbakar. Kebakaran hutan sudah mencapai sekitar 15 hektare, terutama di Bulak Peperangan yang menjadi jalur pendakian dari arah Candi Cetho, Nglerak petak I, Telogodlingo, dan beberapa wilayah lainnya.
©[FHI]
0 komentar:
Posting Komentar